Leaflet hernia akper

3
Hernia, atau yang lebih dikenal dengan turun berok, adalah penyakit akibat turunnya buah zakar seiring melemahnya lapisan otot dinding perut. Penderita hernia, memang kebanyakan laki-laki, terutama anak- anak. Kebanyakan penderitanya akan merasakan nyeri, jika terjadi infeksi di dalamnya, misalnya, jika anak-anak penderitanya terlalu aktif. TANDA DAN GEJALA Nyeri Anoreksia Mual Muntah Distensi abdomen Tidak ada peristaltik usus Dehidrasi Benjolan di lipatan paha yang timbul waktu mengedan, batuk, atau mengangkat beban berat, dan menghilang waktu istirahat KOMPLIKASI HERNIA Hernia kambuhan Hernia inkarserata Atropi gonad Gangreng saluran cerna Obstruksi usus

Transcript of Leaflet hernia akper

Page 1: Leaflet hernia akper

Hernia, atau yang lebih dikenal

dengan turun berok, adalah penyakit

akibat turunnya buah zakar seiring

melemahnya lapisan otot dinding perut.

Penderita hernia, memang kebanyakan

laki-laki, terutama anak-anak.

Kebanyakan penderitanya akan

merasakan nyeri, jika terjadi infeksi di

dalamnya, misalnya, jika anak-anak

penderitanya terlalu aktif.

TANDA DAN GEJALA Nyeri

Anoreksia

Mual

Muntah

Distensi abdomen

Tidak ada peristaltik usus

Dehidrasi

Benjolan di lipatan paha yang

timbul waktu mengedan, batuk,

atau mengangkat beban berat, dan

menghilang waktu istirahat

KOMPLIKASI HERNIA Hernia kambuhan

Hernia inkarserata

Atropi gonad

Gangreng saluran cerna

Obstruksi usus

Page 2: Leaflet hernia akper

PENGOBATAN HERNIAUntuk mengobati hernia, tidak harus

dengan operasi. Operasi dilakukan jika

lubang semakin membesar dan diperlukan

tindakan untuk menutup lubang. Jika tidak

dioperasi, lubang bertamba Jika hernia

masih dapat dimasukkan kembali, yang

dibutuhkan hanya menggunakan penyangga

atau korset untuk mempertahankan isi

hernia. Itu pun jika hernia telah direposisi.h

besar.

Oleh:

FITRI NURLINA PROFESI NERS

STIKes MUHAMMADIYAHTASIKMALAYA

2013